Kuota Internet Lokal Paket Telkomsel dan Indosat

Posted on

Kuota Internet Lokal Paket Telkomsel dan Indosat – Kebutuhan akan Internet kian menjadi kebutuhan primer diera digital seperti sekarang ini. Terlihat jelas dengan berbagai aktifitas yang tentu menggunakan serta membutuhkan akses internet. tidak hanya sekedar mencari refrensi atau informasi yang berkaitan mengenai tugas sekolah, bahkan dalam memesan kebutuhan pokok pun membutuhkan kuota internet. Apalagi aktifitas perbankan sudah mulai berkembang lewat internet banking mutlak membutuhkannya sebagai metode pembayaran, transfer atau lainnya.

Pada saat hendak membeli paket internet lalu mengecek, yang mana mesti tertera kuota internet lokal serta tertera juga kuota internet nasional. Umumnya baik Indosat (kini menjadi Ooredoo) dan Telkomsel yang menawarkan kuota okal tersebut. Untuk lebih jelasnya simak artikel Gameboxx.me dari berikut ini.

Kuota Internet Lokal Paket Telkomsel dan Indosat

Mungkin dalam benak Anda akan bertanya, apa itu Internet lokal? fungsi kegunaan dan cara memakai kuota internet lokal Indosat atau Telkomsel itu?.

Kuota lokal merupakan salah satu jenis kuota data yang berlaku saat pengguna ada didaerah pengaktifan kartu pertama kali. dalam hal ini kuota lokal baik Indosat atau Telkomsel umumnya dibedakan beberapa zona.

Alhasil, kuota internet lokal Telkomsel atau Indosat cuma bisa dipakai pada saat pelanggan berada pada wilayah penagktifan katu seluler yang digunakan. Adapun perbendaan antara internet lokal dan kuota internet utama berada pada area lokasi pemakaiannya.

kuota utama atau kuota reguler bisa diakses dari mana saja tanpa perlu berada pada wilayah permulaan pengaktifan. jadi bilamana membeli paket data internet indosat atau telkomsel, saat itu Anda berada di Bandung, maka bonus kuota gratis indosat atau paket gratis telkomsel berupa kuota lokal hanya berlaku saat Anda berada di wilayah Bandung.

pada saat Anda berpergian semisal Jakarta, Tangerang, Medan, Surabaya atau kota lainnya selain Bandung. maka internet lokal tersebut tidak dapat diakses atau tidak bisa digunakan. Biasanya local data (kuota lokal) diberikan lebih besar, dalam arti bagi sebagian orang cukup menguntungkan dari pada membeli paket internet yang cuma berisi kuota utama saja contohnya paket internet flash dari telkomsel.

Cara Memakai Kuota Internet Lokal

sekarang bagaimana cara memakai internel lokal telkomses atau indosat tersebtu? Seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya, bahwa kota internet lokal hanya bisa diakses saat pengguna berada diwilayah aktivasi kartu.

Seperti pengguna membeli starter pack Im3 Indosat di Bandung kemudian dia sedang ada di Jakartasebab suatu keperluan. Nah, saat mengakses internet di Handphone, kuota local Data Indosat tidak dapat dipakau dan diakses di Jakarta. namun dia hanya daapat dipakai sat pulang ke banten.

sekarang kita paham, lebih baiknya memilih kartu perdana dari untuk dipakai membeli paket data, lebih baik memilih kartu perdana dari derah yang berkemungkinan akan lama tinggal disitu. dengan tujuan agar kuota internet lokal dapat dimanfaatkan secara optimal.

Kuota Internet Lokal Telkomsel

Kuota Internet Lokal Paket Telkomsel dan Indosat

Jaringan Telkomsel merupakan jaringan pemimpin pasar layanan data yang menawarkan banyak paket internet. paket internet tersebut bisa diaktifkan dan dipilih sesuai kebutuhan pelanggan. terdapat penawaran pilihan durasi mulai harian, mingguan serta bulanan.

Besar kuota pun beragam dan kebanyakan paket internet Telkomsel akan terbagi dalam kuota internet nasional dan kuota internet lokal. Pada kouta internet lokal Telkomsel merupakan kuota flash yang ditentukan wilayah aksesnya hanya sebatas lokasi pengaktifan kartu itu. Ketentuan berikutnya mengakses kuota internet lokal Telkomsel yakni pengguna wajib menghabisakn lebih dulu kuota flash utama baru selanjutnya kuota lokal akan terpotong.

Taka sedikit dari pengguna yang menginginkan bisa menggunakan kuota internet lokal saat berada didaerah wilayah lain. Namun terdapat trik agar dapat mamakai kuota internet lokal telkomsel didaerah lain yakni memanfaatkan penggunaan aplikasi Fake GPS.

Aplikasi Fake GPS bisa dijalankan pada perangkat Android root atau belum root. Akan tetapi sebelum Anda meakai aplikasi itu pengguna wajib mengatur parameter APN Telkomsel diperangkat. Syarat lainnya yaitu kota internet flash utama harus habis terlebih dahulu. adapun dalam setting APN dapat melalui akses menu Pengaturan Ponsel>Jaringan Seluler>Nama Titik Akses (APN). lalu buat APN yang parameternya sebagai berikut ini:

  • Nama: semuatipe.com
  • APN: SGSN
  • Proxy: kosong
  • Port: kosong (untuk lainnya dikosongkan semua)

Selanjutnya pakai parameter APN menjadi APN default menggantikan APN Telkomsel GPRS Web. Lalu download aplikasi Fake GPS location by Lexa di Google Play. buka aplikasi Fake GPS, selanjutnya akan muncul pemberitahuan agar pengguna mengaktifkan Mock Location diperangkat Android belum root.

Oleh karena itu pilih OPEN SETTING, selanjutnya cari menu Aplikasi Tiru lokasi tap opsi Fake GPS. lalu pilih daerah/ lokasi dimana paket lokal berada contoh Bandung. setelah itu sentuh tombol Play warna hiaju yang membuat aplikasi Fake GPS akan aktif dibackground. kemudian coba akses internet menggunakan kuota lokal telkomsel.

Disamping memakai metode diata, Anda dapat mencoba memakai VPN agar dapat mengakses kuota lokal yang tidak dapat digunakan diluar wilayah aktivasi paket internet Anda. Banyak kok aplikasi VPN gratis yang dapat Anda gunakan yang terdapat di Google Play Store untuk hp android atau Ios Apps Store untuk hp Iphone. carilah aplikasi VPN gratis yangmemiliki review aplikasi tertinggi semisal 4.3 keatas.

Kuota Internet Lokal Indosat

tidak cuma Telkomsel, Indosat juga menawarkan kuota lokal untuk paket internet yang dijualnya. Pilihan kuota Internet Lokal Indosat yaitu salah satu kuota khusus yang hanya berlaku pada area tertentu. kuota internet itu berlaku untuk paket internet Indosat Freedom Combo dan paket internet reguler.

Cara pengaktifan internet lokal Indosat cukup mudah dengan membeli paketnya di *123# atau menggunakan aplikasi IM3 00redoo. Paket Freedom Combo disertakan berbagai benefit ekstra bagi para pelanggan semisal:

  • Total Kuota sampai 60 GB
  • Ekstra kuota lokal dan kuota malam
  • menelpon PUAS ke nomor provider mana saja
  • fitur Data Rollover yang tak membuat sisi kuota hangus
  • Fitur PULSA Safe

Untuk melihat Sisa Kuota Paket Indosat Freedom Combo baik kuota utama atau kuota lokal indosat caranya mudah hanya dengan beberapa langkah sebagai berikut :

  • Tekan *123#
  • Lalu tekan Info
  • Pilih Menu Cek Paket Internet

Selanjutnya dari Aplikasi myIm3 dapat mengirim SMS dengan mengetik “USAGE” kemudian kirim ke 363.

Demikian penjelasan tentang Kuota Internet Lokal Paket Telkomsel dan Indosat, semoga dapat bermanfaat.